Bupati Tanjabbarat Studi Tiru Penanggulangan Bencana di Kabupaten Banjar Kalsel

TANJAB BARAT– Bupati Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar), Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag., melaksanakan studi tiru ke Kabupaten Banjar, Kalimantan S...



TANJAB BARAT– Bupati Tanjung Jabung Barat (Tanjabbar), Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag., melaksanakan studi tiru ke Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan, dalam rangka meningkatkan pelayanan penanggulangan korban bencana. Kunjungan kerja ini berlangsung di Gedung Mahligai Sultan Adam, Martapura, pada hari Senin (05/02/24).


Bupati Tanjabbar dan rombongan disambut hangat oleh Bupati Banjar, H. Saidi Mansyur, S.I.Kom., dan Wakil Bupati Banjar, H. Said Idrus Al Habsyi, beserta beberapa pejabat terkait.


Dalam sambutannya, Bupati Tanjabbar menjelaskan bahwa tujuan kunjungan kerjanya adalah untuk mempelajari best practices dari Pemkab Banjar dalam hal pelayanan dan penanganan korban bencana.


Bupati Tanjabbar juga ingin mengetahui peran Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait penanggulangan bencana, mekanisme koordinasinya, dan upaya Pemkab Banjar dalam penanganan bencana pada tahap tanggap darurat.


“Kami juga ingin mengetahui peran OPD terkait penanggulangan bencana, bagaimana mekanisme koordinasinya, dan upaya Pemkab Banjar dalam penanganan bencana pada tahap tanggap darurat, yang merupakan serangkaian kegiatan yang dilakukan dengan segera pada saat kejadian bencana untuk menangani dampak buruk yang ditimbulkan,” tutur Bupati Tanjabbar.


Sementara itu, Bupati Banjar menyambut baik kunjungan Bupati Tanjabbar dan rombongan. Ia menjelaskan bahwa wilayah Kabupaten Banjar merupakan daerah yang memiliki tingkat kerawanan yang tinggi terhadap berbagai jenis bencana, seperti kebakaran hutan maupun lahan, banjir, puting beliung, tanah longsor, kekeringan/krisis air bersih, dan gelombang tinggi air pasang (rob).


“Oleh sebab itu, kami semua selalu waspada dan lebih meningkatkan lagi kesiapsiagaan, serta terus berupaya melakukan pencegahan terhadap potensi bencana yang mungkin akan terjadi,” ujar Bupati Banjar.


Acara kunjungan kerja dilanjutkan dengan diskusi antara OPD terkait dari kedua daerah untuk saling berbagi langkah strategis dalam menangani korban bencana.


Turut hadir mendampingi Bupati Tanjabbar, Pelaksana Harian (Plh.) Sekretaris Daerah (Sekda) Tanjabbar, H. Dahlan, Kepala Badan Keuangan dan Aset Daerah (BKAD), Asisten Perekonomian dan Pembangunan, Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR), Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Perakim), Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Kepala Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar), dan Kepala Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan (Prokopim) Sekretariat Daerah (Setda) Tanjabbar.
Nama

Aceh,4,Acen,1,Advertorial,11,Agam,2,Artikel,7,Bali,5,Balikpapan,1,Bandar Lampung,1,Bandung,25,Bangkinang,3,Bangko,1,Banjarmasin,5,Banten,11,Banyumas,3,Banyuwangi,1,Barelang,1,Batam,164,batang hari,1,Batsol,41,Batubara,1,Bekasi,1,Belawan,1,Bengkalis,161,bengkulu,3,BIN,24,Bintan,79,Bisnis,4,BNN,4,Bogor,7,boyolali,1,BREAKING NEWS,7,bukittinggi,10,bungo,41,Bwngkalis,1,Ciamis,1,Cianjur,4,Cilacap,5,Crypto,2,Cypto,1,Deli Serdang,3,Denpasar,3,Dumai,15,Duri,5,Ekbis,5,Ekonomi,2,entertainment,27,Garut,1,hukrim,101,Ilustrasi,1,Indragiri,1,Indramayu,1,Info,5,Info News,1,Info Pers,18,Info Polri,26,Info TNI,156,informasi,1300,informasi polri,7,Inhu,1,Insan Pers,2,Internasional,14,International,6,Jabar,50,jakarta,309,jakarta Raih Predikat WBK,1,Jambi,3231,Jambi kerinci,1,Jambi sungai penuh,1,Jambi sungai penuh informasi,1,Jateng,22,Jatim,59,Jawa tengah,1,Jeddah,1,Johor,1,Jombang,1,Kakanwil Kemenkumham Jambi Beri Apresiasi Seluruh Jajaran jakarta,1,Kalbar,50,Kalsel,11,Kalteng,5,Kaltim,1,Kampar,137,Karimun,25,Kasus,2,Keerom,2,Kepari,1,kepri,354,Kepri Riau,1,Kerinci,534,kerinci DPC dan DPD Partai Gerindra Menuai Keritikan Pedas Jambi,1,kerinci Hadiri Undangan Pernikahan Desa Tanjung Genting Darmadi Disambut Antusias simpatisan Jambi,1,kerinci informasi,2,kerinci Pengajian Rutin di Posko Darmadi-Darifus di Desa Sungai Lebuh Semakin Ramai Jambi,1,Kesehatan,3,kriminal,1,kuala tungkal,22,Kualatungkal,1,Kuansing,7,Labuhanbatu,924,Labuhannatu,1,Labura,1,Labusel,1,Lampung,34,Lampung Utara,24,Lampura,3,Langkat,2,Lanuhanbatu,1,Lebanon,1,Lingga,60,Lingkungan,4,Lombok,4,Lotim,4,Lowongan,1,Lubuk Basung,1,Lubuklinggau,6,Makasar,1,Malang,6,Malaysia,1,Maluku,5,Mandau,40,Manokwari,1,Medan,39,Meramgin,1,merangin,644,Meranti,15,Merauke,1,Mojokerto,1,muaro Bungo,10,Muaro Jambi,2,Mukomuko,1,Musi Rawas,1,Musirawas,15,N,1,narkoba,8,Nasional,39,Natuna,1,News,4674,NTB,1,NTT,2,opini,4,Padang,17,Padang Pariaman,1,Padangpariaman,1,Painan,1,Palembang,11,Pangkalpinang,1,papua,59,Pariaman,2,Pariwara,2,Payakumbuh,1,pekalongan,3,Pekanbaru,61,pelalawan,48,pencabulan,2,Pendidikan,22,peristiwa,100,Pers,1,pesisir Selatan,3,Pessel,1,pilkada,28,Pinggir,45,Politik,14,Pontianak,2,Press Release,1,Promoter,1,Purwokerto,6,Rantau Prapat,1,Rantauprapat,1,Religi,18,Riau,554,Rohil,75,Rohul,1,Sanggau,3,Sarolangun,8,Sejarah,1,Semarang,3,Senayang,2,Serang,3,Serbaserbi,1,Siak,4,Siak hulu,1,Siak kecil,1,Sidoarjo,43,Simalungun,2,Solo,5,Solok,4,Solok Selatan,3,Solsel,84,sorolangun,4,Sosial,3,Sosok,1,Sports,36,Sulbar,1,Sulsel,16,Sulut,1,Sumbar,131,Sumsel,32,Sumut,980,Sungai Penuh,718,sungai penuh informasi,1,sungai penuh Walikota Ahmadi Berhasil Sulap Alun-alun Jadi Objek Wisata Andalan Jambi,1,Surabaya,5,Surakarta,1,Tangerang,3,Tanjab,578,Tanjungpinang,11,Tapanuli,1,Tebo,404,Teknologi,5,Tips,2,TNI-Polri,71,Tulangan,1,Vaksinasi,4,Viral,3,Yogyakarta,7,
ltr
item
PORTAL BUANA ASIA: Bupati Tanjabbarat Studi Tiru Penanggulangan Bencana di Kabupaten Banjar Kalsel
Bupati Tanjabbarat Studi Tiru Penanggulangan Bencana di Kabupaten Banjar Kalsel
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjygyDR0tCNmCliotbz9QHjGL711VMulOnsGSCu_zM9QSNJqkq2V84cZGVZ3NrGTJOK4ftuAOTLMlVZv-4q5mZtmT1jlZMmgGUi5CHPz6XFqHorNWMkMNMv3u90xoZdpCNDOpo2PHJ3P9Ml/s1600/IMG_ORG_1707157195730.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjygyDR0tCNmCliotbz9QHjGL711VMulOnsGSCu_zM9QSNJqkq2V84cZGVZ3NrGTJOK4ftuAOTLMlVZv-4q5mZtmT1jlZMmgGUi5CHPz6XFqHorNWMkMNMv3u90xoZdpCNDOpo2PHJ3P9Ml/s72-c/IMG_ORG_1707157195730.jpeg
PORTAL BUANA ASIA
https://www.portalbuana.asia/2024/02/bupati-tanjabbarat-studi-tiru.html
https://www.portalbuana.asia/
https://www.portalbuana.asia/
https://www.portalbuana.asia/2024/02/bupati-tanjabbarat-studi-tiru.html
true
451997261038724489
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content